Sabtu, 02 Juni 2012

Jakarta Anniversary Festival X – 2012: Sirkus Kontemporer Camille Boitel “ L’Immédiat “


Rabu – Kamis, 13 & 14 Juni 2012, pkl. 20.00 WIB | Wednesday & Thursday, June 13 - 14, 2012 – 8 p.m.

Sirkus Kontemporer Camille Boitel
 L’Immédiat 

Création : Camille Boitel  Sur scène: Marine Broise, Aldo Thomas, Camille Boitel, Pascal Le Corre,
Thomas Debroissia, Jacques-Benoît Dardant et Marion Lefevre   Assistante : Alice Boitel,
Construction : Benoît Finker (et lumière), Martin Gautron, Martine Staerk, Thomas de Broissia, Jérémie Garry, Marine Hunot

Camille Boitel yang pernah berpartisipasi dalam Printemps Français 2005 lewat pertunjukan perdananya, “L’Homme de Hus”, menjalin hubungan yang istimewa dengan STSI Bandung.
Kembali datang ke Indonesia dalam rangka Printemps Français, Camille Boitel lebih memilih untuk berbagi dan mereproduksi karya terakhirnya “L’Immédiat” bersama mahasiswa STSI Bandung daripada mempertunjukkannya sendirian. Untuk itu, mereka akan tinggal dan bekerja selama enam minggu di Bandung.
Versi Prancis-Indonesia dari L’Immédiat akan dikreasikan di STSI untuk kemudian ditampilkan di Gedung Kesenian Jakarta pada pembukaan Festival Ulang Tahun Kota Jakarta.

Camille Boitel took part in Printemps Français in 2005 with his first production, “L’Homme de Hus”, and in doing so created a special bond with STSI Bandung.
On his return to Indonesia as part of this year’s Printemps Français, rather than simply performing his most recent production L’Immédiat in the same way as it was put on in France, Camille Boitel will take on a program that allows him to pass on and share his knowledge. His company will spend six weeks in Bandung restaging the show with students from STSI.
The Franco-Indonesian version of L’Immédiat will be recreated at STSI and performed at Gedung Kesenian Jakarta to open the Jakarta Anniversary Festival.


Terselenggara atas kerjasama dengan Institut Français Indonesia (IFI)
Tiket: Rp 75.000,- & Rp 50.000,-
Info: Gedung Kesenian Jakarta
----------------------------------------------------------------------------------------- 
Informasi Pertunjukan & Tiket Gedung Kesenian Jakarta:
Roelly: 021-3441892, 96693433
Sms: 085715911169
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Terimakasih atas perhatian para penonton untuk:
  • Membeli  dan Memesan tiket pertunjukan pada hari Selasa sampai Sabtu, Pukul 10.00 – 16.00 wib
  • Mengambil tiket yang sudah dipesan  paling lambat 2 hari sebelum hari pertunjukan.
  • Hadir  30 menit sebelum pertunjukan dimulai.
  • Berpakaian Resmi atau Batik.
  • Tidak membawa makanan dan minuman ke dalam auditorium. Makan dan Minum diperkenankan hanya di area Foyer kiri dan kanan.
  • Tidak mendokumentasikan pementasan dengan alat elektronik apapun (kamera, kamera video, kamera HP, dll).
--------------------------------------------------------------------------------------------------
Thank you for the Attention of the Audiences for:
  • Buy  & Reserve the ticket on Tuesday-Saturday at 10.00 a.m. - 04.00 p.m.
  • Pick up the reserved ticket at least 2 days before the show date. 
  • Kindly present 30 minutes before the show.
  • Kindly dress Formally or Batik.
  • Not to bring any Food and Beverages into the Auditorium. Eating & Drinking are allowed only at the Foyers (left & right) area.
  • Not to take any recording with any electronic device (camera, video camera, cellular camera, etc).
-------------------------------------------000000000000000000000----------------------------------------- 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar